REPOSITORY

Politeknik Kesehatan Kemenkes Jakarta I

ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF PADA Ny. R DI UPT PUSKESMAS BEJI, KOTA DEPOK

Asuhan kehamilan Ny. R sudah sesuai yang di anjurkan pemerintah
yaitu minimal dua kali kunjungan pada saat kehamilan trimester ke III,
kehamilan Ny. R berlangsung dengan normal meskipun Ny. R mengalami
keluhan yang fisiologis seperti keluhan nyeri pinggang dan perut kencangkencang. Penulis sudah memberikan asuhan yang sesuai dengan keluhan
ibu sehingga semua keluhan ibu dapat teratasi.
Ketersediaan
LOADING LIST...
Detail Information
Pembimbing / Promotor : Devi Azriani, SST, M. Keb
Pengarang : Elsa Agustiara
NIM : P 17124017A49
Jurusan : Kebidanan
Edisi :
No. Panggil : KB 049 ELS a 2020
ISBN/ISSN :
Legalization : 0000-00-00
Subyek : Masa kehamilan dan Persalinan
Klasifikasi : KB.049 2020
Jenis : Tugas Akhir D III
Bahasa : Indonesia
Penerbit : Jurusan Kebidanan Poltekkes Kemenkes Jakarta I : .,
Deskripsi Fisik :
Lampiran Berkas :
LOADING LIST...