REPOSITORY

Politeknik Kesehatan Kemenkes Jakarta I

GAMBARAN PENGETAHUAN ORANGTUA TENTANG KEBERSIHAN GIGI DAN MULUT DAN ANGKA PENGALAMAN KARIES GIGI (def-t) PADA MURID TK DPN 86 PONDOK LABU CILANDAK JAKARTA SELATAN TAHUN 2020

Prevalensi terjadinya karies pada umur 3-4 tahun mencapai 36,4% dan usia 5-9 tahun
mencapai 54,0% disebabkan karena orangtua beranggapan bahwa kerusakan pada gigi
sulung bukan merupakan suatu masalah oleh sebab itu, pengetahuan orangtua sangat
penting. Pengetahuan tersebut dapat diperoleh secara alami ataupun melalui
Pendidikan. Tujuan : untuk mengetahui gambaran pengetahuan orangtua tentang
kebersihan gigi dan mulut dan angka pengalaman karies gigi (def-t) Pada Murid TK
DPN 86 Pondok La bu, Cilandak, Jakarta Selatan tahun 2020. Metode : penelitian ini
menggunakan metode dekskriptif. Penelitian ini dilakukan pada 57 orangtua dan 57
murid TK DPN 86 Pondok Labu Cilandak Jakarta Selatan dengan menggunakan teknik
total sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan cara menalaah data sekunder.
Hasil : hasil penelitian ini menunjukan pengetahuan tentang kebersihan gigi dan mulut
dengan kategori baik sebanyak 28 orang (49,1%), cukup sebanyak 20 orang (35,1%),
dan kurang sebanyak 9 orang (15,8%). dan angka pengalaman karies dengan kategori
rendah sebanyak 28 orang (49,1%), tinggi 21 orang (38,9%), sedang 8 orang (14,0).
Kesimpulan: Gambaran pengetahuan orangtua tentang kebersihan gigi dan mulut
dengan kategori terbanyak yaitu kategori baik sebanyak 28 orangtua (49,1%) dan
angka pengalaman karies gigi dengan kategori terbanyak adalah rendah dengan jumlah
28 orang (49,1%).
Ketersediaan
LOADING LIST...
Detail Information
Pembimbing / Promotor : Indrayati Fadjeri, S.Si.T, M.Kes
Pengarang : KHILMA LIAH - P17125017019
NIM : P17125017019
Jurusan : Kesehatan Gigi
Edisi :
No. Panggil : KG 019 KHI 2020
ISBN/ISSN :
Legalization : 0000-00-00
Subyek : Pengetahuan Orangtua, Karies Gigi (def-t)
Klasifikasi : KG 019 2020
Jenis : Tugas Akhir D III
Bahasa : Indonesia
Penerbit : Jurusan Kesehatan Gigi Politeknik Kesehatan Kemenkes Jakarta I : Poltekkes Kemenkes Jakarta I.,
Deskripsi Fisik :
Lampiran Berkas :
LOADING LIST...