REPOSITORY

Politeknik Kesehatan Kemenkes Jakarta I

GAMBARAN PENGETAHUAN DAMPAK ROKOK TERHADAP KESEHATAN GIGI PADA KARYAWAN BAGIAN UMUM DIREKTORAT JENDRAL BEA DAN CUKAI RAWAMANGUN JAKARTA TIMUR TAHUN 2019

Rokok merupakan salah satu zat adiktif yang bila digunakan dapat mengakibatkan bahaya kesehatan bagi individu dan masyarakat. Untuk bidang kesehatan gigi dan mulut, merokok dapat menyebabkan bau mulut. Hal ini terjadi karena adanya penumpukan plak dan karang gigi serta perubahan kadar air liur,sehingga bakteri dapat berkembang biak.
Ketersediaan
LOADING LIST...
Detail Information
Pembimbing / Promotor : Ngatemi, S.Si.T, MKM.,
Pengarang : IDA RUHYATI (RPL A)
NIM : P17125018025
Jurusan : Kesehatan Gigi
Edisi :
No. Panggil : KG .024 Ida g 2019
ISBN/ISSN :
Legalization : 0000-00-00
Subyek : Merokok, pengetahuan dampak rokok,karyawan
Klasifikasi : KG 024 2019
Jenis : Tugas Akhir D III
Bahasa : Indonesia
Penerbit : Jurusan Kesehatan Gigi Politeknik Kesehatan Kemenkes Jakarta I : .,
Deskripsi Fisik :
Lampiran Berkas :
LOADING LIST...