Image of Prostodontik : Kasus Klinis

Text

Prostodontik : Kasus Klinis



Buku ini dirancang untuk menunjukkan betapa pentingnya kasus klinis dalam profesi dokter gigi dan prostodontik melalui penyajian berbagai kasus aktual dalam kerangka akademis. Prostodontik: Kasus Klinis membicarakan prinsip utama rehabilitasi dan pengaplikasiannya dalam praktik sehari-hari melalui penggambaran berbagai kasus dari yang sederhana hingga yang kompleks, dan dari yang sering dijumpai sampai yang jarang terjadi. Pendekatan unik ini mendukung tren baru dalam pembelajaran berbasis kasus dan berbasis masalah, yang mencakup beragam topik dari geligi tiruan lengkap konvensional hingga rehabilitasi mulut menyeluruh menggunakan implan dan geligi tiruan lepasan.


Ketersediaan

T2022.128617.69 LEI p/1 2015Perpustakaan Terpadu Poltekkes Kemenkes Jakarta I (617.69)Tersedia
T2022.129617.69 LEI p/2 2015Perpustakaan Terpadu Poltekkes Kemenkes Jakarta I (617.69)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
617.69 LEI p 2015
Penerbit EGC : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
xvi,;247hlm.;29cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9789790445680
Klasifikasi
617.69
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this