Image of Keperawatan Medikal Bedah Sistem Kardiovaskular

Text

Keperawatan Medikal Bedah Sistem Kardiovaskular



Sistem Kardiovaskular ini membahas tentang penyakit yang terjadi pada jantung. asuhan keperawatan yang

perlu diberikan. serta anatomi dan fisiologi jantung. Penyakit kardiovaskular merupakan penyakit yang paling

sering terjadi pada usia dewasa. baik yang bersifat akut maupun kronis. Jumlah pengidapnya semakin bertambah

seiring perubahan pola hidup yang kurang sehat.



Buku ini ditujukan untuk mahasiswa Program D3 Keperawatan. Selain itu, buku ini juga dapat digunakan oleh mahasiswa bidang kesehatan lainnya sebagai bahan bacaan untuk menambah pengetahuan tentang jantung. Buku ini juga didesain full colour dengan ilustrasi gambar yang menarik, flowchart, dan tabel agar pembaca lebih memahami setiap topik yang dibahas.


Ketersediaan

T2022.036617.023.1 ASI k/1 2016Perpustakaan Terpadu Poltekkes Kemenkes Jakarta I (617.023 1)Tersedia
T2022.037617.023.1 ASI k/2 2016Perpustakaan Terpadu Poltekkes Kemenkes Jakarta I (617.023 1)Tersedia
T2022.038617.023.1 ASI k/3 2016Perpustakaan Terpadu Poltekkes Kemenkes Jakarta I (617.023 1)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
617.023 1 ASI k 2016
Penerbit Penerbit Erlangga : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
128 hlm. : ilus. berwarna ; 21 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9786022980827
Klasifikasi
617.0231
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this