REPOSITORY

Politeknik Kesehatan Kemenkes Jakarta I

Asuhan Kebidanan Komprehensif pada Ny. S di Puskesmas Kecamatan Pasar Minggu Kota Jakarta Selatan Tahun 2023

Jumlah kematian ibu tahun 2020 berdasarkan pelapor profil kesehatan Jakarta
selatan sebanyak 14 kasus 100.000 KH, penyebab kematian ibu masih di dominasi
oleh 3 kasus. Upaya pemerintahan dalam percepatan penurunan AKI dilakukan
dengan menjamin agar setiap ibu mampu mengakses pelayanan kesehatan ibu yang
berkualitas. Tujuan laporan tugas akhir ini untuk memberikan asuhan kebidanan
secara continuity of care pada ibu hamil, bersalin, nifas, dan bayi baru lahir dengan
menggunakan pendekatan manajemen kebidanan yang dilakukan pada Ny. S.
Subyek Asuhan adalah Ny. S G1P0A0 Hamil 35 minggu 5 hari. Metode penelitian
data didapat dari data primer dan data skunder. Asuhan diberikan di Puskesmas
Kecamatan Pasar Minggu mulai dari 24 Januari 2023 sampai dengan 24 Maret
2023. Pengambilan data dilakukan secara langsung dan melihat data rekam medis,
pendokumentasian dilakukan dengan menggunakan metode SOAP. Selama
diberikan asuhan kehamilan sampai dengan asuhan masa nifas diterapkan beberapa
asuhan kebugaran untuk membantu mengurangi ketiaknyamanan dan penanganan
keluhan ibu. Hasil asuhan kebidanan continuity of care yang telah dilakukan pada
Ny. S diharapkan klien dapat menerapkan konseling yang telah diberikan selama
dilakukan asuhan kebidanan sehingga kondisi ibu dan bayi tetap baik dan dapat
mencegah terjadinya komplikasi hingga kematian.
Ketersediaan
LOADING LIST...
Detail Information
Pembimbing / Promotor : Endah Dian Marlina
Pengarang : Dea Amalia Haris
NIM : P17124020049
Jurusan : Kebidanan
Edisi :
No. Panggil : KB.045 DEA a 2023
ISBN/ISSN :
Legalization : 2023-00-00
Subyek : Persalinan
Nifas
Klasifikasi : KB.045 DEA a 2023
Jenis : Tugas Akhir Jurusan Kebidanan
Bahasa : Indonesia
Penerbit : Jurusan Kebidanan Poltekkes Kemenkes Jakarta I : Jakarta.,
Deskripsi Fisik : xiv,139 hlm.;ilus.;29 cm
Lampiran Berkas :
LOADING LIST...