REPOSITORY

Politeknik Kesehatan Kemenkes Jakarta I

Gambaran Kebiasaan Mengkonsumsi Makanan Manis dan Karies Gigi pada Anak di SDN 01 Krukut Depok Tahun 2023

Latar Belakang: Kesehatan gigi dan mulut adalah hal penting bagi kesehatan umum dan
kualitas hidup manusia. Masalah gigi berlubang masih banyak dikeluhkan oleh anak-anak
maupun dewasa, makanan manis yang mengandung fermentasi karbohidrat sangat
berpengaruh dalam terjadinya karies. Tujuan: Untuk mendapatkan gambaran kebiasaan
mengkonsumsi makanan manis dan untuk melihat seberapa banyak karies pada anak
kelas 1 di SDN 01 Krukut Depok Tahun 2023. Metode: Penelitian ini merupakan
penelitian deskriptif. Penelitian ini dilakukan pada 60 murid pada kelas 1 dengan
menggunakan Teknik total sampling. Hasil: Hasil yang di peroleh pada lembar kuesioner
bahwa masih banyak anak masih sering mengkonsumsi makanan manis dengan kategori
tinggi 41,6% sebanyak 25 anak, kategori sedang sebanyak 35 anak (58,4%), kategori
rendah 0% dan sebanyak 30 responden 66,7% mengalami karies gigi dan sebanyak 33,3%
tidak mengalami kejadian karies gigi. Kesimpulan: Hasil penelitian menunjukkan masih
banyak anak anak yang mengkonsumsi makanan manis dalam jumlah besar dan
kurangnya kesadaran dalam menjaga kesehatan gigi dan mulut.
Ketersediaan
LOADING LIST...
Detail Information
Pembimbing / Promotor : Emini
Pengarang : Safina Nur Azhara
NIM : P17125020040
Jurusan : Kesehatan Gigi
Edisi :
No. Panggil : KG.034 SAF g 2023
ISBN/ISSN :
Legalization : 2023-00-00
Subyek : Karies Gigi
Klasifikasi : KG.034 SAF g 2023
Jenis : Tugas Akhir Jurusan Kesehatan Gigi
Bahasa : Indonesia
Penerbit : Jurusan Kesehatan Gigi Politeknik Kesehatan Kemenkes Jakarta I : Jakarta.,
Deskripsi Fisik : xii,46 hlm.;ilus.;29 cm
Lampiran Berkas :
LOADING LIST...